Dalam acara ceramah seorang ustadz berkata, "Ternyata diam bisa membatalkan puasa."
Lalu para jamaah serentak kaget, dan bertanya, "Kok bisa batal puasanya?"
Lalu dengan santai ustadz menjawab, "Ketahuilah hal-hal yang membatalkan puasa karena diam, misalnya:-Diam-diam sarapan pagi
-Diam-diam merokok
-Diam-diam ngopi
-Diam-diam ngemil
-Diam-diam minum es teh
-Diam-diam makan bakso."
Persiapan menuju bulan RAMADHAN, jangan diam-diam aja.
~MOHON MAAF LAHIR DAN BATIN~